Kedudukan Perempuan dalam Pandangan Aliran Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa

Hanung Sito Rohmawati(1*),


(1) IAIN Syekh Nurjati
(*) Corresponding Author

Abstract


Tulisan ini bertujuan mendeskripsikan kedudukan perempuan dalam pandangan aliran Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Metode penelitian yang digunakan adalah library research. Kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa ada yang memberikan kedudukan istimewa bahkan sangat menghormati perempuan dan ada juga sebaliknya. Hal ini sangat dipengaruhi oleh ajaran tiap-tiap kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Hasil dari tulisan ini dapat dijadikan landasan untuk memahami bagaimana kedudukan perempuan dalam pandangan aliran Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Pandangan ini dapat digunakan untuk mengembangkan penelitan lebih lanjut, baik mengenai perempuan maupun aliran Kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa yang akan memperkaya khazanah keilmuan, terutama dalam kajian gender, kepercayaan lokal dan sosial keagamaan.

Full Text:

PDF

References


Adimiharja, Kusnaka. 1992. Kasepuhan yang Tumbuh di atas yang Luruh. Bandung: Tarsito.

Cahayaningrum, Hany dkk. “Gender dalam Komunitas Suku Dayak Hindu Budha Bumi Segandu Indramayuâ€. Jurnal Budaya Etnika, Vol. 4 No.1 Juni 2020. DOI: http://dx.doi.org/10.26742/be.v4i1.1563

Damami, Mohammad. 2011. Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa Pada Periode 1973-1983: Sebuah Sumbangan Pemahaman Tentang Proses Legalisasi Konstitusional dalam konteks Pluralitas Keberagamaan di Indonesia. Jakarta: Kementrian Agama RI.

Damami, Mohammad. 2018. Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa Dewasa Ini. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hamka. 1971. Perkembangan Kebatinan di Indonesia. Jakarta: Bulan Bintang

Harahap, N. (2014). PENELITIAN KEPUSTAKAAN. Iqra, 8(01), 68–74.

Heryana, Agus. “Mitologi Perempuan Sundaâ€. Patanjala. Vol. 4, No. 1, Mei 2012: 156-169. Balai Pelestarian Sejarah dan Nilai Tradisional Bandung

Huda, Khoirul, “Peran Perempuan Samin dalam Budaya Patriarki Masyarakat Lokal Bojonegoro†Sejarah dan Budaya, 14 (1), 2020, hlm. 76-90. DOI: 10.17977/um020v14i12020p76

Israpil. Budaya Patriarki dan Kekedaras terhadap Perempuan (Sejarah dan Perkembanganya. Jurnal Pusaka, Vol. 5, No.2, 2017. DOI: https://doi.org/10.31969/pusaka.v5i2.176

Rasjidi, H.M. 1967. Islam dan Kebatinan. Jakarta: Bulan Bintang

Rifkhoh, Feni. 2018. Relasi Perempuan-Laki-laki pada Komunitas Suku Dayak Adat Jawa Petani Bumi Segandu Dermayu Indramayu. Skripsi Prodi Studi Agama-agama UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Risladiba, “Nilai-nilai yang Terkandung dalam Tradisi Masyarakat Dayak Hindu Budha Bumi Segandu untuk Mewujudkan Good and Smart Citizenâ€. Jurnal Yaqzhan Analisis Filsafat, Agama dan Kemanusiaan, Volume 6, Nomor 1, Juli 2020. DOI : 10.24235/jy.v6i1.6161.

Rohmaniyah, Inayah. 2019. Gender dan Seksualitas Perempuan dalam Perebutan Wacana Tafsir. Yogyakarta: Larassukma.

Rohmawati, Hanung Sito, “ Kerokhanian Sapta Darma dan Permasalahan Hak-Hak Sipil Penghayat di Indonesiaâ€. Jurnal Yaqzhan Analisis Filsafat, Agama dan Kemanusiaan, Volume 6, Nomor 1, Juli 2020. DOI : 10.24235/jy.v6i1.6156

Safwan, A.M. 2019. Islam dan Kosmologi Perempuan Keluarga dan Hak Eksistensi Cinta dalam Jiwa Perempuan. Yogyakarta: RausyanFikr Institute.

Sekertariat Tuntunan Agung Kerokhanian Sapta Darma, Sejarah Penerimaan Wahyu Wewarah Sapta Darma dan Perjalanan Panuntun Agung Sri Gutama, Edisi Pertama, Yogyakarta: Unit Penerbitan Sanggar Candi Sapta Rengga, 2010.

Setiani, Baiq. “Fungsi dan Peran Wanita dalam Masyarakat Baduyâ€. Lex Jurnalica Vol.3 No. 3 Agustus 2006

Sofwan, Ridin. 1999. Menguak Seluk Beluk Aliran Kebatinan (Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa), Semarang: Aneka Ilmu kerjasama dengan IAIN Walisongo Press.

Subagya, Rahmat. 2002. Kepercayaan Kebatinan-Kerokhanian-Kejiwaan dan Agama. Yogyakarta: Kanisius.

Sumanta, Kosmologi Perempuan dalam Kajian Tasawuf dan Filsafat, disampaikan pada Webinar PSGA IAIN Syekh Nurjati 10 Februari 2021.

Taufik Muhammad. “Kesetaraan Gender Perspektif Kosmologi Islamâ€. Tasfiyah: Jurnal Pemikiran Islam. Vol. 2, No. 2, Agustus 2018. http://dx.doi.org/10.21111/tasfiyah.v2i2.2578

Tim Direktorat Kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan Tradisi. 2016. Ensiklopedia Kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Jakarta: Direktorat Kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan Tradisi.




DOI: 10.24235/equalita.v3i2.9844

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Equalita: Jurnal Studi Gender dan Anak Indexed By:

                

      


EDITORIAL OFFICE:

LP2M Building, IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Perjuangan Street of Sunyaragi, Cirebon City, West Java, Indonesia 45132 Phone. 0231-489926.

 

Equalita: Jurnal Studi Gender dan Anak is licensed under a Creative Commons 4.0 International License.