SUPERVISI KLINIS DAN SITUASI KINERJA GURU DI SEKOLAH/ MADRASAH

subur .(1*),


(1) IAIN Syekh Nurjati Cirebon
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak

 

Guru adalah pendidik profesional yang mempuyai tugas, dan fungsi dan peranan penting dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Guru profsional mampu berpar-tisipaasi dalam pembangunan nasional untuk mewujudkan insan Indonesia yang bertaqwa kepad Tuhan Yang Maha Esa, unggul dalam IPTEK, memiliki jiwa estetis, etis, berbudi luhur, dan berkepribadian. Sehingga mereka sebagai guru harus memi-liki empat kompetensi yaitu, pedagogic, kepribadian, social dan profesionalisme.

Beberapa kerangka teori, metode, dan analisis, dan pemetaan kognitif, masih banyak dibutuhkan untuk membantu meng-atasi dan menyatakan praktek supervisi. Menurut arti katanya, supervisi dapat diterjemahkan dengan “melihat dari atasâ€, atau “ melihat dari kelebihanâ€,jadi searti dengan pengawas, tetapi dengan pengertian yang agak berbeda dari “mengawas†sebagai “controllingâ€. Supervisi meskipun mengandung arti dan sering diterjemahkan sebagai pengawas atau mengawas, tetapi pada prinsipnya supervisi mempunyai arti khusus yaitu “ membantu dan turut serta dalam usaha-usaha perbaikan dan peningkatan mutuâ€

Agar proses supervise klinis dapat berjalan dengan baik dan lancer perlu kreteria serta teknik tertentu. Kreteria dan teknik pertemuan pendahuluan terdiri penetuan hal-hal yang perlu dinilai oleh supervisor terhadap guru, penetuan ini adalah mengadakan pertemuan dengan suasana menyenangkan,tidak mengancam, dan menakuti.Kepala Sekolah/ Madrasah sebagai individu yang bertanggungjawab di Sekolah/Madrasah mempunyai kewajiban untuk berusaha agar semua potensi yang ada di lembaganya dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya demi tercapainya tujuan yang diharapkan. Oleh karena itu supervise Kepala Sekolah/Madrasah terhadap guru menjadi salah satu factor penting dalam meningkatkan mutu pendidikan di sekolahnya/madrasahnya.


Full Text:

PDF

References


Adair, John., Pemimpin yang berpusat pada tindakan, Jakarta, Bina

Bafadal, Ibrahim, Supervisi Pengajaran, Teori dan Aplikasinya dalam Membina Profesional Guru, Jakarta BumiAksara, 1992.

Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Pendidian IAIN Syekh Nurjati Cirebon,Modul Bahan Ajar Pendidikan dan PelatihanPLPG dan GKMI, tahun 2014

Hidayat, Nurul., Kepemimpinan VisionerKepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendikan, Ar.Ruzz Media, tt

Komaruddin., Ensiklopedi Manajemen Pendidikan, Bandung

Sagala, Syaeful., Administrasi Pendidikan Kontemporer, Alfabea, Bandung, 2000.

Siagian P, Sondang., Administrasi Pembangunan, Konsep, Demensi, dan Strateginya, Bumi Aksara, Jakarta,1999

Undang-Undang No. 20 tahun 2003 tentang SISDIKNAS.

Undang-undang No. 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen




DOI: 10.24235/jiem.v2i2.3614

Article Metrics

Abstract view : 135 times
PDF - 44 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 subur .

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

JIEM (Journal of Islamic Education Management) indected by:

 

 

Â