PENGEMBANGAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) PEMROGRAMAN LINIER BERKARAKTERDENGAN PENERAPAN METODE GALLERY WALK UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS MAHASISWA

Alif Ringga Persada(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Kreativitas dan karakter mahasiswa perlu untuk ditingkatkan kembali sehubungan dengan masalah dunia kerja yang semakin kompleks. Salah satu cara meningkatkan Kreativitas mahasiswa yaitu dengan cara pengembangan Satuan Acara Perkuliahan (SAP) matematika berkarakter.  Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengembangan SAP matematika berkarakter dengan penerapan metode Gallery Walk, mengetahui respon siswa setelah diterapakan metode Gallery Walk dan mengetahui keefektifan penerapan SAP matematika berkarakter. Populasi penelitian adalah seleuruh mahasiswa tadris matematika IAIN Syekh Nurjati Cirebon dengan populasi terjangkau adalah mahasiswa tadris matematika IAIN Syekh Nurjati Cirebon yang sedang mengambil mata kuliah Pemrograman Linier. Satu kelas sampel diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling diperoleh kelas A. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar validasi SAP, tes dan angket respon terhadap pengembangan SAP matematika berkarakter. Penelitian ini merupakan research and development (R&D) dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development or Production, Implementation or Delivery and Evaluation). Hasil penelitian menunjukan bahwa SAP matematika berkarakter mendapat penilaian baik dari expert judgement, hasil observasi Kreativitas sebesar 70,27% siswa menunjukan Kreativitas yang sangat baik dan hasil tes beljar sebesar 78,95% mendapatkan nilai memuaskan.

 

Keyword: SAP berkarakter, Kreativitas, Matematika, R&D, ADDIE

Full Text:

PDF

References


Abdurahman, Mulyono. 2003. Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Ahmadi, Abu dan Joko Tri Prasetya. 1997. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV. Pustaka Setia

Arifin, Zainal. 2012. Evaluasi Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Arikunto, Suharsimi. 1996. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Bull, Victoria (Ed). 2008. Oxpord Learner’s Pocket Dictionary. Ed ke-4. New York: Oxpord University Press

Chatib, Munif. 2009. Kampusnya Manusia. Cetakan V. Bandung: Kaifa

Departemen Agama RI. 2011. Al-Hikmah: Al-Quran dan Terjemahnya. Bandung: CV. Penerbit Diponegoro

Echols, John M dan Hassan Shadily. 1995. Kamus Inggris Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Hadits,Daarul. 1994. Shahih Muslim Syarh Ann-Nawawi Al-Majlidu Ar-Roobi’. Al-Qohiroh

Indonesia, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik. 2014. Matematika SMA/MA SMK/MAK Kelas XI Semester 2. Jakarta

Hasan, M.Iqbal. 2012. Metodologi Penelitian dan Aplikasinya. Bogor: Ghalia Indonesia

Kartono, Kartini. 1990. Pengantar Metodologi Riset Sosial. Bandung: CV. Mandar Maju

Mahmudi, Ali. 2011. Mengembangkan Karakter Mahasiswa Melalui Pembelajaran Matematika. Makalah Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan, dan Penerapan MIPA, Fakultas MIPA, Universitas Negeri Yogyakarta, 14 Mei 2011

Majid, Abdul. 2006. Perencanaan Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Mandiri,Fokusindo. 2012. Undang-undang SISDIKNAS. Bandung

Mulyasa, E. 2011. Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Munandar, Utami. 2012. Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat. Cetakan 3. Jakarta: Rineka Cipta

Nazir, Moh. 1988. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia

Nasehuddien, Toto Syatori. 2011. Metodologi Penelitian: Sebuah Pengantar. Cirebon: Nurjati Press

Rachmawati, Yeni dan Euis Kurniati. 2010. Strategi Pengembangan Kreativitas Pada Anak Usia Taman Kanak-Kanak. Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Rusman. 2011. Model-model Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Russefendi, E.T. 1991. Pengantar Kepada Membantu Dosen Mengembangkan Kompetensinya dalam Mengajarkan Matematika Untuk Meningkatkan CBSA. Bandung: Tarsito

Sanjaya, Wina. 2008. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Cetakan 10. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group

Saptika, Andarini dan Rizal Amarullah. 2012. Kamus Bahasa Indonesia. Jakarta: Multazam Mulia Utama

Silberman, Melvin. L. 2006. Active Learning: 101 Cara Belajar Mahasiswa Aktif. Cetakan III (Edisi Revisi). Bandung: Nusamedia

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta

Surapranata, Sumarna. 2004. Analisis, Validitas, Reliabilitas, dan Implementasi Hasil Tes. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Suyono dan Hariyanto. 2011. Belajar dan Pembelajaran, Teori dan Konsep Dasar. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Uno, Hamzah B. dan Masri Kudrat Umar. 2009. Mengelola Kecerdasan dalam Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara

Warsono, dan Hariyanto. 2012. Pembelajaran Aktif, Teori dan

Asesmen. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset




DOI: 10.24235/eduma.v4i1.18

Article Metrics

Abstract view : 535 times
PDF - 536 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Eduma : Mathematics Education Learning and Teaching

View My Stats