MODEL PEMBELAJARAN INSIDE OUTSIDE CIRCLE (IOC)) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN

Nurul Azmi(1*),


(1) IAIN Syekh Nurjati Cirebon
(*) Corresponding Author

Abstract


ABSTRAK 

Kegiatan proses pembelajaran di sekolah yang hanya terpusatkan pada guru, mengakibatkan kurang efektif dan kurang mencapai sasaran pencapaian tujuan pembelajaran serta masih belum  tercapainnya hasil belajar siswa yang maksimal dan memenuhi standar  kkm 75. Untuk itu berbagai upaya harus dilakukan untuk mencapai kegiatan belajar yang efektif, terarah dan bermanfaat. Upaya praktis yang mungkin dapat dilakukan yakni penggunaan model pembelajaran Model pembelajaran yang merupakan salah satu komponen utama dalam menciptakan suasana pembelajaran yang aktif, inovatif dan menyenangkan. Model pembelajaran yang menarik dan variatif akan berimplikasi pada minat maupun motivasi peserta didik dalam mengikuti proses pembelajaran di kelas. Model pembelajaran Inside Outside Circle memiliki struktur yang jelas, siswa juga dapat bekerja dengan sesama siswa dengan suasana gotong –royong dan mempunyai banyak kesempatan untuk mengolah informasi dan meningkatkan keterampilan berkomunikasi.

Model pembelajaran inside outside circle dalam pembelajaran mampu meningkatkan hasil belajar siswa dengan didukung sikap siswa yang setuju pada penggunaan model pembelajaran inside outside circle.

Kata kunci : model pembelajaran, inside outside circle, hasil belajar.


Full Text:

PDF

References


Anita Lie. 2008. Cooperative Learning: Mempraktikkan Cooperative Learning Di Ruang-ruang Kelas, Jakarta: Grasindo.

Anonim. 2012. Pengertian Hasil Belajar. http://www.hasiltesguru.com. 12/01/2014

Anonim. 2012. Macam-macam Teknik Penilaian Hasil Belajar. http://sumberbelajarangga.wordpress.com. 25/12/2013.

Anonym. Pengaruh Model Pembelajaran IOC terhadap hasil belajar. https://www.google.com/. 12/03/2013

Arikunto, Suharsimi. 2007. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto, suharsimi. 2009. Dasar-dasar evaluasi pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara

Aunnurrahman. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta

Campbell, Neil A. Dkk. 2004. Biologi. Jakarta: Erlangga

Nana S. Sukmadinata. 2007. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nasution. 2004. Didiktik Asas-Asas Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara

Permendiknas No 20 tahun 2007. 2007. Standar penilaian pendidikan. Jakarta : Depdiknas.

Somantri, Ating dan Muhidin. 2006. Aplikasi Statistika dalam Penelitian. Bandung: Pustaka Setia

Sudijono, Anas.2010. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta:Rajawali Pers.

Sudirman. 2001. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sudjana, Nana. 2011. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sugiyono. 2009. Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sumiati dan Asra. 2007. Metode Pembelajaran. Bandung: CV. Wacana Prima

Suyatno. 2009. Menjelajah Pembelajaran Inovatif. Sidoarjo: Masmedia Buana Pustaka

Trihendradi, C. 2009. Step By Step SPSS 16 Analisis Data Statistik. Yogyakarta: Penerbit Andi

Turmudi dan Hariri, Sri. 2008. Metode Statistika: Pendekatan Teoritis dan Aplikatif. Malang: UIN-Malang Press

Warsita, Bambang. 2011. Pendidikan Jarak Jauh. Bandung: Remaja Rosdakarya




DOI: 10.24235/al.ibtida.snj.v2i1.180

Article Metrics

Abstract view : 1638 times
PDF - 862 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

AL IBTIDA Journal Indexed By:

        

 

  

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

 

Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI Published by Department of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education, Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, IAIN Syekh Nurjati Cirebon In Collaboration with Perkumpulan Dosen Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PD PGMI) Indonesia.

Editorial Office:

FITK Building, 5th Floor, Department of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education, Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, IAIN Syekh Nurjati Cirebon.  Perjuangan Street of Sunyaragi, Cirebon City, West Java, Indonesia 45132 Phone. 0231-481264, Fax. 0231-489926, Email: alibtida@syekhnurjati.ac.id/ alibtida2@gmail.com